Detail Berita
Jum'at, 08 April 2016
Sebanyak 39 stand yang terdiri dari berbagai macam makanan dan peralatan lainnya hadir meramaikan Bazar Manajemen Expo 2016 yang dihelat oleh Himpunan Masyarakat Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Bung Hatta ini di Gedung 3 Blok A Kampus Proklamator II Universitas Bung Hatta yang berlangsung selama empat hari dari 04 hingga 07 April 2016.