Detail Berita
Kamis, 31 Oktober 2019
Keberhasilan mahasiswa Prodi Manajemen FEB Universitas Bung Hatta patut diacungi jempol. Pasalnya, mereka berhasil meraih dua sertifikat Hak Kekayaan Intelektual (HAKI) dari Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham).