Detail Berita



Jum'at, 22 Mei 2020
Segenap jajaran pimpinan Universitas Bung Hatta mengucapkan selamat hari raya Idul Fitri 1441 Hijriah kepada seluruh sivitas akademika Universitas Bung Hatta. Dalam suasana lebaran ini, diharapkan agar kita bersama tetap #dirumahsaja untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19.