Detail Berita
Senin, 21 April 2008
Universsitas Bung Hatta dengan perwakilan Fakultas Teknik Industri (FTI), untuk kedua kalinya akan mencoba kembali tampil dalam kontes âRobot Tingkat Nasionalâ yang diselenggarakan oleh Departemen Pendidikan Nasional. Setelah pada tahun sebelumnya Universitas Bung Hatta mencatat hasil yang gemilang di kontes robot tingkat nasional.